Amar Ma’ruf Nahi Mungkar dalam Tinjauan Pendidikan Islam (Studi Pada Q.S Ali Imran: 110)
Keywords:
Amar Ma’ruf Nahi Mungkar, Pendidikan Islam, Al-Quran Surat Ali Imran Ayat 110Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya amar ma’ruf nahi mungkar dalam Al-Quran surat Ali Imran ayat 110 dan untuk mengetahui amar ma’ruf nahi mungkar dalam tinjauan pendidikan Islam surat Ali-Imran ayat 110. Dalam menjawab penelitian ini jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian Kepustakaan atau (Library Research). Penelitian ini menggunakan metode tafsir maudhu’i yaitu menafsirkan ayat-ayat Al-Quran yang berkaitan dengan tema atau judul pembahasan. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik editing, organizing, dan penemuan hasil penelitian. Data diambil dari sumber-sumber kepustakaan yaitu sumber primer diantaranya tafsir Al-Misbah dan tafsir Al-Maraghi. dan sumber sekunder berasal dari buku-buku, jurnal dan yang berkaitan dengan judul. Serta menggunakan content analisys (analisis isi). Pada ayat ini menjelaskan tentang umat yang terbaik disisi Allah SWT adalah umat Nabi Muhammad SAW karena menyuruh kepada yang ma’ruf dan mencegah yang mungkar. Berdasarkan penelitian ini, maka peneliti menyimpulkan bahwa amar ma’ruf nahi mungkar yang terkandung dalam Al-Quran surat Ali Imran menurut M. Quraish Sihab bahwa amar ma’ruf nahi mungkar merupakan syarat untuk menjadi umat yang terbaik dan menurut Ahmad mustafa Al-Maraghi bahwa amar ma’ruf nahi mungkar sebagai pintu keimanan kepada Allah. Implikasi amar ma’ruf nahi mungkar dalam tinjauan pendidikan Islam berdasarkaan Al-Quran surat Ali Imran 110 bahwa amar ma’ruf nahi mungkar sejalan dengan tujuan pendidikan Islam. Diantaranya menjadi umat terbaik, menjadikan Rasulullah sebagai teladan, berakhlak mulia, bermanfaat bagi orang lain dan sebagai pintu keimanan kepada Allah SWT
References
Achmadi. (1992). Islam Sebagai Paradigma Ilmu Pendidikan. Yogyakarta: Aditya Media.
Al-Banna, Mualimul Huda Hasan, Thought Actualisation In The Islamic Education.
Alhidayatillah,Nur. (2017). “Dakwah Dinamis Di Era Modern”. Jurnal Pemikiran Islam 41, no, 2.
Ali, Muhammad Daud. (2008). Pendidikan Agama Islam. Jakarta: Rajawali Press.
Al-Maraghi, Ahmad Mustafa. (1993). trj. Tafsir Al-Maraghi juz IV. Semarang: Toha Putra.
An Nawawi, Abi Al Hasan Ali Ibnu Ahmad Al Wahdi. Asbabun Nuzul. Libanon:Darul Fikr.
Ar-Ruhaili, Hamud bin Ahmad. (2015). Rambu-rambu Dakwah 7 Kaidah Emas Amar Ma’ruf Nahi Mungkar. Solo: At-Tibyan.
Daulay, Haidar Putra. (2014). Pendidikan Islam dalam perspektif Filsafat. Jakarta: Kencana.
Departemen Agama RI. (2004). Al-Quran dan Terjemahnya. Jakarta: CV J-ART.
Development, Qudus International Journal of Islamic Studies, Volume 3, Issue 1, February 2015
Drajat, Zakiyah. (2012). Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Bumi Aksara.
Ghulen, Fethulah. (2011). Dakwah. Jakarta: Republika Penerbit.
Hardianto, Sigit (2018). “Remaja dan Prilaku Menyimpang”. Jurnal Interaksi 2, no. 1.
Hardivizon, H. “Metode Pembelajaran Rasulullah SAW (Telaah Kualitas Dan Makna Hadis).” Belajea: Jurnal Pendidikan Islam 2, no. 2 (2017): 101–24. doi:10.29240/bjpi.v2i2.287
Hardivizon, Hardivizon, dan Mufidah Mufidah. “Emotion Control in The Qur’an: Study of Toshihiko Izutsu’s Semantic Approach to Kaẓim Verses.” Jurnal At-Tibyan: Jurnal Ilmu Alqur’an Dan Tafsir 6, no. 2 (30 Desember 2021): 221–42. doi:10.32505/at-tibyan.v6i2.3316.
Hardivizon. (2014). Tafsir Ayat-Ayat Dakwah. Dusun Curup: Lp2 STAIN Curup.
Hidayatullah, Agus. (2016). At-Tayyib Al-Quran Transliterasi Per Kata. Bekasi: Cipta Bagus Segera.
Ismail, Al- Bukhori Abu Abdullah Muhammad bin. (2012). Ensiklopedia Hadits 2; Shahih al-Bukhori 2., terj. Subhan Abdullah Idris. Jakarta: Niaga Swadaya.
Jawas, Yazid bin Abdul Qadir. (2017). Amar makruf Nahi Mungkar Menurut Ahli Sunnah Wal Jama’ah. Depok: Pustaka Khazanah Fawa’id.
Karimuddin, Muhammad Zuhdi, Kedudukan Mazhab, Taklid Dan Ijtihad Dalam Islam, Al-Qadhâ: Vol. 6, No. 1, Januari 2019.ri
Karolina, Asri. (2017). “Rekonstruksi Pendidikan Islam Berbasis Pembentukan Karakter: Dari Konsep Menuju Internalisasi Nilai-nilai Al-Quran”, Jurnal Penelitian11, no.2.
Latief, Hilman, Islamic Charities And Dakwah Movements In A Muslim Minority Island The Experience of Niasan Muslims, Journal of Indonesian Islam , Volume 06, Number 02, December 2012
Maqfirah. (2014). “Mujadalah menurut Al-Quran”, Jurnal Al-Bayan 20, no.29.
Mustofa. (2017). “Budaya Sekolah Islami”. Jurnal Pendidikan Islam 11, no.2.
Nurwahida, Alimuddin. (2007). “Konsep Dakwah Dalam Islam.” Jurnal Studia Islamika 4, no.1.
Rufaidah, Bisri, Cik Hasan dan Eva. (2002). Model Penelitian Agama dan Dinamika Sosial. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Shiddieqy, Teungku Muhammad Hasbi Ash. (2009). Sejarah dan Pengantar Ilmu Hadits. Semarang: Pustaka Rizki Putra.
Shihab, M. Quraish. (2004). Tafsir Al-Misbah Pesan, Kesan dan Keserasian Al-Quran. Jakarta: Lentera Hati.
Sutomo, Imam, Modification Of Character Education Into Akhlaq Education For The Global Community Life, IJIMS, Indonesian Journal of Islam and Muslim Societies, Volume 4, Number 2, December 2014
Taklimudin. 2018. “Metode Keteladanan Pendidikan Islam Dalam Perspektif Qur’an”, Jurnal Pendidikan Islam, no.1.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Asri Karolina, Mesika Yustika, Rapia Arcanita, Riri Purnama Sari, Ridwan Saleh, Reni Melawati
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.