Analisis Peran Tenaga Pendidik dan Kependidikan dalam Penerapan Kurikulum Merdeka

Yanto, Murni and Andesta, Adli (2024) Analisis Peran Tenaga Pendidik dan Kependidikan dalam Penerapan Kurikulum Merdeka. Jurnal Literasiologi Indonesia, 12 (2). pp. 99-111. ISSN E-ISSN: 2656-3320 P-ISSN: 2745-5440

[img] Text
774 - Published Version

Download (35kB)
Official URL: https://jurnal.literasikitaindonesia.com/index.php...

Abstract

Analisis penerapan kurikulum merdeka di dasarkan pada penelitian lebih mendalam mengenai kualitas pendidikan di Indonesia, khususnya pada tingkat Sekolah Menengah Atas. Tujuan dari artikel ini, penulis dapat mengkaji kurikulum merdeka lebih mendalam dan dapat memberikan referensi bagi para pelajar di masa mendatang yang membaca artikel tersebut. Metode penelitian ini menggunakan analisis data deskriptif kualitatif berdasarkan data yang di butuhkan dan diterima. Hasil analisis mengungkapkan bahwa peran tenaga pendidik dan kependidikan di sekolah terkait mampu menerapan kurikulum merdeka dengan baik.

Item Type: Article
Creators:
CreatorsEmail
Yanto, MurniUNSPECIFIED
Andesta, AdliUNSPECIFIED
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB2361 Curriculum
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 08 Oct 2024 03:36
Last Modified: 08 Oct 2024 03:36
URI: http://repository.iaincurup.ac.id/id/eprint/1754

Actions (login required)

View Item View Item