Pendekatan Manajemen Strategik Dalam Konteks Ekonomi Syariah (Penganggaran Bank Syariah)

Istan, Muhammad and Komala Dewi, Ratih and Hendrianto, Hendrianto (2019) Pendekatan Manajemen Strategik Dalam Konteks Ekonomi Syariah (Penganggaran Bank Syariah). LP2 Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Curup, http://book.iaincurup.ac.id/index.php/lp2/catalog/book/3. ISBN 978-602-6884-45-9

[img] Text
3

Download (20kB)
[img] Text
BUKUMA_1 (2).PDF

Download (1MB)

Abstract

Synopsis Berbagai cara dilakukan pemilik organisasi dalam upaya mempertahankan tujuan organisasi berupa pengambilan keputusan dengan mempertimbangkan lingkungan internal dan lingkungan eksternal. Untuk hal ini, diperlukan manajemen strategik. Manajemen strategi adalah serangkaian keputusan dan tindakan mendasar yang dibuat oleh manajemen puncak dan di implementasikanoleh seluruh jajaran suatu organisasi dalam rangka pencapaian tujuan organisasi tersebut. Demikian juga dengan penganggaran bank syariah. Buku ini menyajikan bagaimana pendekatan strategik dalam konteks ekonomi syariah, terkhusus pada penganggaran bank syariah. Keywords: Manajemen, Ekonomi, Syariah, Perbankan Syariah

Item Type: Book
Creators:
CreatorsEmail
Istan, Muhammadmuhammadistan@iaincurup.ac.id
Komala Dewi, RatihUNSPECIFIED
Hendrianto, HendriantoUNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Mrs. Eke Wince
Date Deposited: 29 Jul 2022 09:59
Last Modified: 29 Jul 2022 09:59
URI: http://repository.iaincurup.ac.id/id/eprint/989

Actions (login required)

View Item View Item