Analisis Penguatan Pendidikan Karakter, Literasi, 4C dan Hots Pada Silabus dan RPP Mata Pelajaran Fiqih

Yadi, Supriyadi and Wanto, Deri (2022) Analisis Penguatan Pendidikan Karakter, Literasi, 4C dan Hots Pada Silabus dan RPP Mata Pelajaran Fiqih. KASTA: Jurnal Ilmu Sosial, Agama, Budaya dan Terapan, 2 (3). ISSN 2809-4166

[img] Text
318 - Published Version

Download (38kB)
[img] Text
Reviewer KASTA.pdf - Supplemental Material

Download (451kB)
Official URL: http://ejournal.baleliterasi.org/index.php/kasta/i...

Abstract

Penelitian ini mengungkan kandungan unsur Peguatan Pendidikan Karakter (PPK), Literasi, 4C, dan HOTS pada silabus dan Rencana Program Pengajaran (RPP) mata pelajaran Fikih, khususnya kelas VIII semester ganjil. Penelitian ini untuk mengetahui apakah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Fiqh telah sesuai dengan silabus, unsur penguatan pendidikan karakter apa yang terdapat pada Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Fiqih, apakah berpikir kristis dan kreatifitas serta unsur HOTS telah terdapat di dalam Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa dokumen Rencana Pelaksanaan Pembelajaran belum sesuai dengan Silabus, penguatan pendidikan karakter hanya pada unsur relegius, sementara berpikir kritis dan kreatifitas belum mendapatkan perhatian dan tidak ditemukan unsur hots dalam Rencana Pelaksanaan Pembelajaran, baik di indikator Kompetensi Dasar, proses pembelajaran, maupun penilaian. Dari penelitian guru perlu memperbaiki Rencana Pelaksanaan Pembelajaran sehingga sesuai dengan perkembangan pada abad 21

Item Type: Article
Creators:
CreatorsEmail
Yadi, SupriyadiUNSPECIFIED
Wanto, Derideriwanto@iaincurup.ac.id
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 17 Feb 2023 09:10
Last Modified: 17 Feb 2023 09:11
URI: http://repository.iaincurup.ac.id/id/eprint/1273

Actions (login required)

View Item View Item