Penerapan Komunikasi Interpersonal Antara Guru dan Siswa dalam Meningkatkan Motivasi Belajar di SMPN 2 Rejang Lebong
Rizal, Syamsul (2023) Penerapan Komunikasi Interpersonal Antara Guru dan Siswa dalam Meningkatkan Motivasi Belajar di SMPN 2 Rejang Lebong. Jurnal Al-Ittishol, 4 (2). pp. 194-204. ISSN 2721-964X Online: 2721-9631
Text
1066 - Published Version Download (31kB) |
Abstract
Permasalahan dalam penelitian ini belum tingginya tingkat motivasi belajar siswa yang ditandai dengan belum maksimalnya hasil belajar siswa di sekolah. Artikel ini bertujuan untuk menjelaskan hasil penelitian terkait bentuk komunikasi antarpribadi yang diberikan guru kepada siswa dalam memotivasi belajar dan apa saja yang dilakukan oleh guru dalam memotivasi belajar siswa. Dalam penelitian ini digunakan metode deskriptif kualitatif, pada penelitian ini digambarkan sebuah fenomena lapangan melalui pengamatan langsung dan dilakukan wawancara pada subyek yang telah ditentukan. Dan hasil penelitian ini memaparkan bahwa bentuk komunikasi antarpribadi yang diberikan guru dalam meningkatkan motivasi belajar yakni pesan komunikasi verbal dan pesan komunikasi non verbal sedangkan yang dilakukan guru dengan cara menerapkan dengan melakaukan metode bercerita, memutarkan video, menggunakan reward, adanya quis, memberikan bimbingan secara pribadi.
Item Type: | Article | ||||
---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools |
||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Bimbingan Konseling Islam | ||||
Depositing User: | Administrator Repository | ||||
Date Deposited: | 14 Aug 2023 04:08 | ||||
Last Modified: | 14 Aug 2023 04:08 | ||||
URI: | http://repository.iaincurup.ac.id/id/eprint/1698 |
Actions (login required)
View Item |